Dengan lekukan bodinya mobil ini seolah bercerita dan menggambarkan dinamika dari kaum muda, dengan mengendarai Mazda 3 anda tidak hanya Nongkong akan tetapi menjadikan setiap momen adalah hal yang menyenangkan
4. Mitsubishi Lancer
Mobil yang dikenal dengan tampilan yang sporty ini juga sangat cocok digunakan oleh para kaum muda.*