5 Negara Ini Ternyata Membenci Indonesia, Ada Vietnam sampai Australia

Rabu 27-12-2023,16:14 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

Alasannya Myanmar membenci Indonesia karena kasus adanya kekerasan dan penganiayaan terhadap kelompok Rohingya.

Dalam hal ini, Tanah Air juga menyoroti bagaimana tindakan pemerintah Myanmar yang terkesan membiarkan masalah tersebut tanpa adanya penyelesaian yang jelas. Bahkan, tak jarang juga Indonesia ikut mengangkat kasus Rohingnya ini dalam forum PBB.

5. Australia

Beberapa alasan membuat negara ini tidak terlalu menyukai Indonesia, mau di bidang politik, sosial, sampai hubungan luar negeri.

Salah satu di antaranya yaitu kebijakan Indonesia yang tak takut untuk menerapkan hukuman mati untuk pengedar narkoba dari Australia.*

Kategori :