Unik, Ini 6 Nama Kabupaten Terpanjang di Indonesia, Ada yang Sampai 29 Huruf

Minggu 28-05-2023,12:56 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

Menjadi kabupaten dengan nama terpanjang kedua, Penukal Abab Lematang Ilir memiliki 26 karakter dan 23 huruf.

Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir ini juga sering disingkat dan disebut dengan Kabupaten Pali.

 

3. Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur

Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur berada di Provinsi Sumatera Selatan. Kabupaten ini terdiri dari 23 karakter dan 20 huruf.

Karena namanya yang panjang sehingga sering disingkat menjadi kabupaten OKU Timur.

BACA JUGA:Sosok Pangeran Sambernyawa, Memiliki Ketajaman Batin Hingga Kesaktiannya yang Ditakuti Tentara Belanda

BACA JUGA:Geram Keluarganya Difitnah, Desta Unggah Kekesalannya Lewat Instagram Story

4. Kabupaten Bolaang Mongondow Utara

Kabupaten ini berada di provinsi Sulawesi Utara. Kedua Kabupaten ini terdiri dari 23 karakter dan 21 huruf. Dikarenakan namanya yang panjang juga sering disingkat sebagai Kabupaten Bolmong Utara dan kabupaten Bolmong Timur.

 

5. Bolaang Mongondow Selatan

Nama kabupaten terpanjang kelima ditempati oleh Bolaang Mongondow Selatan yang memiliki 25 karakter dan 23 huruf.

Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan berada di Sulawesi Utara. Nama pendek dari Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan adalah Bolmong Selatan.

BACA JUGA:Dahsyatnya Keajaiban Membaca Surat Al Waqiah, Bisa Dijauhkan dari Kemiskinan!

BACA JUGA:Terinspirasi Gaun Nyi Roro Kidul, Pesona Cinta Laura Kian Memukau di Cannes Film Festival 2023

Kategori :