Walau Main di Bawah Matahari Seharian, Buah Hati Tetap Wangi dengan Cara Simpel Ini

Walau Main di Bawah Matahari Seharian, Buah Hati Tetap Wangi dengan Cara Simpel Ini

Walau Main di Bawah Matahari Seharian, Buah Hati Tetap Wangi dengan Cara Simpel Ini--

RADARUTARA.ID- Bermain dan Bermain adalah dunia anak-anak yang tidak boleh dibatasi oleh siapa saja, termasuk orang tua sendiri.

Selain bermain di dalam ruangan, orang tua juga harus membiarkan anak untuk bermain di luar rumah dan terkena cahaya matahari agar mereka bisa tetap sehat dan bugar.

Kamu sebagai orang tua tetap bisa membuat anakmu bermain di bawah sinar matahari dan tanpa anti bau ataupun apek yang bisa mengganggu penampilan mereka.

Selain pastikan mereka bermain menggunakan baju yang cepat menyerap keringat, orang tua juga harus melengkapi dengan pemaikaian sunscreen untuk melindungi kulit mereka.

BACA JUGA:Bikin Alis on Fleek, Ini Rekomendasi Brow Pomade Terbaik 2024

BACA JUGA:Produk Lokal, Ini 5 Rekomendasi Eyebrow Gel untuk Alis Lebih Bervolume

Berikut adalah tips agar anak tetap wangi meskipun bermain di luar rumah.

1. Gunakan Sabun dan Shampoo yang Tepat

Pilih sabun mandi dan shampoo anak dengan aroma lembut yang tahan lama, namun tetap ramah di kulit dan bebas dari bahan kimia keras.

Pastikan membilas tubuh dan rambut anak hingga bersih untuk menghindari bau akibat residu kotoran.

2. Gunakan Lotion atau Minyak Telon Beraroma Segar

Oleskan lotion atau minyak telon yang beraroma segar setelah mandi. Selain membuat anak wangi, ini juga memberikan efek menenangkan.

BACA JUGA:Dijamin Anti Pait dan Alot Jika Ikuti Tips Mengelola Umbut Rotan Berikut Ini

BACA JUGA:Tips Keramas yang Benar Agar Rambut Tetap Berkilau, Ternyata Bukan Dilakukan Setiap Hari

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: