Ini Masker Alami untuk Menghilangkan Bruntusan, Patut Dicoba!
Ini Masker Alami untuk Menghilangkan Bruntusan, Patut Dicoba!--
RADARUTARA.ID - Bruntusan merupakan jenis jerawat kecil-kecil yang muncul pada permukaan kulit wajah dan membuat tekstur kulit menjadi bergelombang.
Mereka kerap kali tidak berisi nanah dan terasa kasar ketika kamu sentuh.
Penyebab bruntusan ini bisa bervariasi, seperti produksi minyak berlebih, kulit yang tidak terawat dengan baik, dan penumpukan sel kulit mati.
Nah, daripada menggunakan bahan kimia, masker untuk menghilangkan bruntusan bisa menjadi pilihan pengobatan yang juga tidak kalah efektif.
BACA JUGA:Cara Menggunakan Kulit Ikan Nila untuk Mengobati Luka Bakar
BACA JUGA:Gak Perlu Repot Lagi, Kamu Harus Cobain Masak Wajik Ketan Gunakan Rice Cooker
Berikut ini beberapa masker dari bahan alami yang bisa kamu coba untuk mengatasi masalah kulit tersebut:
1. Masker tomat
Untuk menghilangkan bruntusan di kulit, cobalah untuk membuat masker alami dari tomat.
Buah ini mempunyai berbagai kandungan vitamin dan mineral, terutama antioksidan yang baik untuk kulit.
Caranya membuatnya juga mudah, pertama-tama bersihkan tomat, lalu kupas. Selanjutnya, haluskan sampai membentuk pasta dan campurkan dengan beberapa tetes tea tree oil.
Kemudian, oleskan masker secara merata ke wajah, hindari bagian mata.
Diamkan selama 10–15 menit lalu bilas wajah hingga bersih.
BACA JUGA:Matamu Akan Nampak Lebih Bersinar dengan Teknik Makeup Ini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: