Arti dan Keutamaan 'Wa Ufawwidu Amri Ilallah' dalam Surat Ghafir Ayat 44

Arti dan Keutamaan 'Wa Ufawwidu Amri Ilallah' dalam Surat Ghafir Ayat 44

Arti dan Keutamaan'Wa Ufawwidu Amri Ilallah' dalam Surat Ghafir Ayat 44--

Fasatadzkurûna mâ aqûlu lakum, wa ufawwidlu amrî ilallâh, innallâha bashîrum bil-'ibâd.

Artinya: Kelak kamu akan mengingat apa yang kukatakan kepadamu. Aku menyerahkan urusanku kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Melihat hamba-hamba-Nya."

Surat Ghafir mempunyai keutamaan bagi umat muslim yang membacanya. 

Adapun keutamaan surat ini yaitu:

Bagi siapa yang membaca surat Ghafir, Allah Swt akan mengampuni dosanya yang terdahulu dan yang akan datang, menetapkan sikap takwa pada dirinya, serta menjadikan kehidupan akhirat lebih baik baginya daripada kehidupan di dunia.

Umat muslim bisa mengamalkannya dengan membaca surat Ghafir setiap malam maupin setiap satu kali sehari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: