Walau Sama-sama Bertujuan Cari Untung, Ternyata Berbisnis dan Berdagang Tidaklah Sama

Walau Sama-sama Bertujuan Cari Untung, Ternyata Berbisnis dan Berdagang Tidaklah Sama

Walau Sama-sama Bertujuan Cari Untung, Ternyata Berbisnis dan Berdagang Tidaklah Sama--

BACA JUGA:Desa Diminta Percepat Setoran Pajak PBB, Sutikno: Telat Dikenakan Denda 2 Persen

BACA JUGA:Virus Jembrana Ditularkan Lewat Gigitan Nyamuk dan Lalat, Puskeswan: Vaksinasi sedang Kita Usulkan ke Pemprov

2. Tujuan

Fokus utama dari berdagang adalah mendapatkan keuntungan dari selisih harga beli dan jual, orientasi berdagang lebih pada keuntungan jangka pendek dari transaksi.

Pedagang membeli barang dengan harga tertentu dan menjualnya dengan harga yang lebih tinggi untuk mendapatkan margin keuntungan.

Sementara bisnis mencari keuntungan tetapi dengan fokus pada pertumbuhan jangka panjang, pengembangan merek, dan membangun hubungan dengan pelanggan.

Bisnis tidak hanya tentang keuntungan sesaat, tetapi juga bagaimana membangun sistem dan strategi untuk keberlanjutan dan ekspansi.

BACA JUGA:Doa Agar Diberikan Kesabaran dan Ketabahan dalam Menjalani Hidup

BACA JUGA:Benarkah Sumplemen Vitamin E Bisa Bantu Cerahkan Kulit, Ini Alasannya

3. Struktur dan Proses

Berdagang lebih sederhana dalam hal operasional. Pedagang bisa langsung membeli produk, menyimpannya, dan menjualnya tanpa banyak proses tambahan.

Tidak membutuhkan banyak manajemen atau struktur yang kompleks.

Dan bisnis biasanya memiliki struktur yang lebih kompleks, seperti pengelolaan inventaris, pemasaran, sumber daya manusia, pengembangan produk, manajemen keuangan.

Bisnis sering melibatkan pengelolaan tim, strategi pemasaran, produksi, dan distribusi yang lebih kompleks.

BACA JUGA:Arti Doa Hujan Allahumma Shoyyiban Nafi'an

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: