PLN

Tips Mengajari Anak Perempuan untuk Terbiasa Berhijab Sedari Dini

Tips Mengajari Anak Perempuan untuk Terbiasa Berhijab Sedari Dini

Tips Mengajari Anak Perempuan Terbisa Berhijab Sedari Dini--

RADARUTARA.ID- Mengajarkan anak perempuan untuk taat memakai hijab adalah proses yang memerlukan kesabaran, kasih sayang, dan pendekatan yang bijaksana.

Karena ada banyak faktor yang bisa membuat anak lepas pasang hijab yang digunakan.

Entah itu dari orang terdekat, sahabat, lingkungan sekolah, lingkungan keluarga dan faktor lainnya.

Namun jangan menyerah, kamu bisa membantu anak perempuanmu untuk memakai hijab sedari dini dan memakainya dengan penuh istiqomah serta nyaman.

BACA JUGA:Anak Lelaki Bisa Dekat dengan Ayahnya, Cukup Pahami Rahasinya Berikut Ini

BACA JUGA:Selain Bisa Meningkatkan Bonding, Ternyata Ada Manfaat Lain dari Ibu yang Menyuapi Balita

1. Berikan Contoh yang Baik

Anak cenderung meniru apa yang dilihat dari orang tuanya.

Jika ibu atau perempuan lain di keluarga memakai hijab dengan penuh kesadaran dan kebanggaan, anak akan lebih mudah mengikuti.

Pastikan anak berada di lingkungan yang mendukung, di mana banyak perempuan lain juga memakai hijab.

Ini akan membuatnya merasa lebih nyaman dan termotivasi.

BACA JUGA:Awali Pagi Hari dengan Olahraga, Agar Badan Sehat dan Bugar

BACA JUGA:6 Jenis Masker Wajah dari Bahan Alami yang Cocok untuk Wajah Berminyak

2. Ajarkan Nilai dan Makna Hijab

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: