Tips Mengatasi Ketiak Basah yang Bikin Gak Nyaman!

Tips Mengatasi Ketiak Basah yang Bikin Gak Nyaman!

Tips Mengatasi Ketiak Basah yang Bikin Gak Nyaman!--

RADARUTARA.ID- Ketiak basah biasanya dipicu oleh aktifitas berlebih dan ditambah sirkulasi yang minim juga bahan pakaian yang tidak menyerap keringat.

Beberapa orang juga mungkin memiliki kondisi hyperhidrosis atau keringat berlebih

Kondisi ketiak basah bisa menjadi masalah yang sangat mengganggu dan memalukan, terutama saat berada di lingkungan sosial. 

Keringat berlebih di area ketiak sering kali menyebabkan ketidaknyamanan dan dapat mempengaruhi rasa percaya diri. 

BACA JUGA:Ternyata Orang Dewasa Dilarang Pake Bedak Bayi di Wajah, Ini Penjelasannya!

BACA JUGA:Manfaat Cuka Apel untuk Menghilangkan Flek Hitam di Wajah

Jika kamu mengalami masalah ini, berikut adalah beberapa cara untuk mengatasi ketiak basah dan merasa lebih nyaman sepanjang hari:

1. Gunakan Antiperspiran

Antiperspiran adalah salah satu solusi paling efektif untuk mengurangi keringat berlebih di area ketiak. 

Pilih produk yang mengandung aluminium salt seperti tawas, deodorant, ataupun bedak ketiak. Produk tersebut biasanya memiliki kandungan alumunium salt hingga 25%. 

Oleskan antiperspiran setelah mandi dan pastikan kondisi kulit sudah kering karena produk ini lebih efektif saat diaplikasikan pada kulit yang bersih dan kering.

BACA JUGA:7 Manfaat Es Batu untuk Wajah, Salah Satunya Bisa Mengencangkan Kulit Secara Alami

BACA JUGA:Miliki Wajah Glowing dalam 7 Hari dengan Detox Juice, Plus Bonus Langsing

2. Pilih Pakaian yang Tepat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: