4 Rekomendasi Drakor yang Alur Ceritanya Mirip Perfect Familly

4 Rekomendasi Drakor yang Alur Ceritanya Mirip Perfect Familly

4 Rekomendasi Drakor yang Alur Ceritanya Mirip Perfect Familly--

Dirinya harus berpartisipasi dalam pemungutan suara aneh yang disebut dengan Permainan Piramida, yanh mana siswa kelas 2 kelas 5 ikut berpartisipasi.

Permainan ini digelar sebulan sekali yang dibuat seperti pemungutan suara pada umumnya, tetapi siswa yang memperoleh suara paling sedikit akan mendapat nilai "F" dan menjadi sasaran kekerasan di sekolah.

Sung Soo-Ji memperoleh jumlah suara nol dan menjadi target selanjutnya. 

Dia diintimidasi oleh teman-teman sekelasnya dan sepertinya tak ada yang peduli tentang hal tersebut di kelasnya. 

BACA JUGA:Terbaru, Ini Rekomendasi 5 Drama Korea Tentang Kehidupan Idol K-pop

BACA JUGA:Rekomendasi 4 Drama Korea Tentang Penipu Cerdik yang Penuh Strategi

4. Class of Lies (2019)

Ki Moo-Hyeok (Yun Kyun-Sang) merupakan seorang pengacara dengan tingkat kemenangan yang tinggi.

Untuk memperoleh kembali nama baiknya sebagai pengacara, dirinya menyelinap ke sekolah menengah dan mulai bekerja sebagai guru sementara.

Ia mencoba untuk mengungkap rahasia yang dimiliki para siswa.

Dengan melakukan hal tersebut, Ki Moo-Hyeok terlibat dengan Guru Ha So-Hyun (Keum Sae-Rok).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: