Manula, Pantai Indah nan Eksotis di Perbatasan Bengkulu-Lampung

Manula, Pantai Indah nan Eksotis di Perbatasan Bengkulu-Lampung

Manula, Pantai Indah nan Eksotis di Perbatasan Bengkulu-Lampung--

Nama Pantai Manula konon berawal setelah dibangunnya infrastruktur Jembatan Manulah Baru. 

Jembatan ini mempunyai panjang 215 meter dan  menjadi penghubung antara Provinsi Lampung dan Provinsi Bengkulu. 

BACA JUGA:Mirip Tanah Lot Bali, 5 Daya Tarik Pantai Padang Betuah Bengkulu

BACA JUGA:Benarkah Pantai Panjang Bengkulu menjadi Pantai Terpanjang di Asia Tenggara? Ini Faktanya

Walaupun diberi nama Manula, bukan berarti pantai ini khusus untuk kalangan lanjut usia. 

Justru Kebanyakan para pengunjung lebih banyak berasal dari kaum muda.

Untuk bisa masuk, kamu hanya perlu membayar tarif tiket yang sangat terjangkau. 

Suasananya masih sepi dari pengunjung akan menjadikanmu lebih leluasa bersantai untuk memburu foto-foto indah. 

Sangat disarankan untuk mengunjungi Pantai Manula di musim kemarau atau hari cerah supaya hasil fotomu semakin estetik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: