Ini Perbedaan BB Cream dan Foundation, Jangan Salah Pilih!

Ini Perbedaan BB Cream dan Foundation, Jangan Salah Pilih!

Ini Perbedaan BB Cream dan Foundation, Jangan Salah Pilih!--

RADARUTARA.ID- Di dunia perawatan dan makeup, BB Cream dan foundation adalah dua produk yang sering digunakan untuk memberikan tampilan kulit yang halus dan merata. 

Meskipun keduanya berfungsi untuk menyamarkan ketidaksempurnaan kulit, ada perbedaan signifikan antara BB Cream dan foundation yang bisa memengaruhi pilihan kamu. 

Di bawah ini kami akan membahas mengenai perbedaan antara BB Cream dan foundation, termasuk fungsi, tekstur, dan manfaat masing-masing, untuk membantu kamu memilih produk yang tepat sesuai kebutuhan. 

Apa Itu BB Cream?

BB Cream (Blemish Balm atau Beauty Balm) adalah produk multifungsi yang dirancang untuk memberikan beberapa manfaat sekaligus.

BB Cream sering disebut sebagai “produk serbaguna” karena menggabungkan beberapa fungsi perawatan kulit dan makeup dalam satu produk.

BACA JUGA:Ini Sosok Mas Iyun, Tukang Arit yang Menjalin Hubungan Asmara dengan Penyanyi Minang Fauzana

BACA JUGA:Simak Tutorial Membeli E-Meterai untuk Daftar CPNS 2024

Fungsi Utama BB Cream:

1. BB Cream sering kali berfungsi sebagai primer yang menyiapkan kulit untuk aplikasi makeup berikutnya.

2. BB cream juga dapat memberikan kelembapan tambahan untuk kulit sehingga membantu menjaga kulit tetap lembut dan terhidrasi.

3. kebanyakan BB Cream sudah mengandung SPF sehingga mampu untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari.

4. Dengan coverage yang ringan, BB cream mampu menyamarkan ketidaksempurnaan warna kulit dan memberikan tampilan warna kulit yang lebih merata dengan coverage yang lebih ringan dibandingkan foundation.

BACA JUGA:Bikin Nostalgia, Ini 4 Drakor yang Berlatar Cerita Tahun 80 dan 90-an

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: