Tak Perlu Suntik, Ini 3 Suplemen Pemutih Kulit yang Aman Terdaftar di BPOM
Tak Perlu Suntik, Ini 3 Suplemen Pemutih Kulit yang Aman Terdaftar di BPOM--
RADARUTARA.ID - Selain menggunakN skincare, ada alternatif yang dapat membantu kulit tampak lebih putih, salah satu nya dengan cara mengonsumsi suplemen.
Suplemen kecantikan umumnya sudah ada kandungan nutrisi penting, yang efektif untuk mencerahkan dari dalam kulit dan mampu meratakan warna kulit.
Dari sekian banyaknya jenis suplemen pemutih kulit di pasaran, pastikan kamu memilih suplemen pemutih kulit yang aman dan sudah terdaftar di Badan Pengawas Obat Makanan atau BPOM.
Hal ini harus diingat untuk memastikan bahwa suplemen itu memang benar aman untuk dikonsumsi, memiliki izin edar resmi, dan komposisi yang digunakan telah lulus uji laboratorium.
BACA JUGA:Calon Pengusaha Muda Wajib Lirik 7 Peluang Usah Paling Cuan di Tahun 2024
Berikut ini Suplemen Pemutih Kulit yang aman dan Terdaftar di BPOM:
1. Natur E
Produk suplemen pemutih kulit yang pertama yaitu Natur E. Produk ini mengklaim mampu merawat kulit, mencegah keriput, dan menangkal radikal bebas.
Selain bisa memberikan proteksi lebih, kandungan utama dari vitamin C dan E di dalamnya cukup efektif dalam membantu meregenerasi sel-sel dalam tubuh agar tampak lebih muda dan cerah.
2. Glucella
Glucella mengandung asam hialuronat, kolagen, L-glutathione, ekstrak apel, vitamin, mineral, dan kandungan baik lainnya.
Bukan hanya mampu membuat kulit tampak menjadi lebih putih, namun suplemen ini juga bermanfaat meningkatkan elastisitas, mengurangi garis halus, mengencangkan hingga melembapkan kulit.
BACA JUGA:Gerrr! Nikmati Secangkir Kopi dengan Pemandangan Sawah, Dijamin Bikin Syahdu
3. Pure Collagen
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: