Cara Mudah Membayar Pegadaian Secara Online, Nggak Perlu Lagi Macet-macetan, Bisa Bayar dari Tempat Tidur

Cara Mudah Membayar Pegadaian Secara Online, Nggak Perlu Lagi Macet-macetan, Bisa Bayar dari Tempat Tidur

Cara Mudah Membayar Pegadaian Secara Online, Nggak Perlu Lagi Macet-Macetan, Bisa Bayar Dari Tempat Tidur.--

RADARUTARA.ID - Salah satu solusi mendapatkan uang dengan pinjaman selain menggunakan bank adalah dengan melalui Pegadaian. Pegadaian merupakan suatu lembaga peminjaman uang di mana kamu memberikan barang berhargamu sebagai jaminan atas pinjaman yang kamu ajukan.

Pengajuan tersebut memiliki batas dan rentan waktu sesuai dengan kesepakatan yang telah kamu bentuk dengan pihak Pegadaian.

Selain itu Pegadaian akan mempertimbangkan benda yang kamu jadikan sebagai jaminan terhadap pinjaman nantinya.

BACA JUGA:Denda atau Hukum Adat yang Tidak Tertuang di Dalam Perdes Bersifat Tidak Mengikat, Berikut Pandangan Praktisi

Benda tersebut dapat berupa BPKB kendaraan bermotor atau mobil, emas, dokumen-dokumen penting karena, surat tanah serta kepemilikan rumah dan. Semakin tinggi harga jual benda tersebut maka kesempatan kamu mendapatkan pinjaman besar akan semakin terbuka.

Dengan perkembangan zaman dan pesatnya teknologi kini Pegadaian telah mengganti metode pembayaran dengan metode online melalui aplikasi.

Dengan menggunakan teknologi dan aplikasi nasabah tidak perlu lagi repot-repot untuk datang ke kantor Pegadaian. Sebab Dia bisa melakukan pembayaran dan pelunasan melalui online.

BACA JUGA:Tak Disangka, Ternyata 5 Makanan Ini Bisa Membawa Keberuntungan dan Rezeki Untukmu

Nah berikut ini adalah 5 cara untuk membayar Pegadaian secara online:

1. Melalui Pegadaian Digital.

Kamu bisa membayar tagihan Pegadaian Melalui aplikasi Pegadaian digital, dengan adanya hal ini kamu tidak perlu lagi capek-capek mengantri atau mendatangi kantor Pegadaian. Nah berikut ini adalah langkah-langkah singkatnya:

- Langkah pertama kamu login dan buka aplikasi Pegadaian digital.

- Masuk ke menu pilih pembayaran dan top up.

- Setelah itu pilih bayar gadai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: