Prosesnya Gampang Banget, Begini Cara Transfer Saldo Gopay ke DANA

Prosesnya Gampang Banget, Begini Cara Transfer Saldo Gopay ke DANA

Prosesnya Gampang Banget, Begini Cara Transfer Saldo Gopay ke DANA--

RADARUTARA.ID - Di era digital saat ini, aplikasi DANA telah menjadi salah satu pilihan utama dalam hal layanan transksi keuangan berbasis digital di Indonesia. 

Aplikasi E Wallet ini tidak hanya mempermudah berbagai jenis transaksi, tetapi juga menyulap peran dompet konvensional dalam kehidupan sehari-hari.

Selain mudah, aplikasi DANA tergolong gampang banget serta sederhana penggunaannya, termasuk pengisian saldo, transfer, dan pembayaran. 

BACA JUGA:Formasi Terbatas, Ini Jurusan yang Berpeluang Tinggi Lolos CPNS 2023

Fitur yang dimiliki DANA diantaranya adalah keunggulan transaksi untuk melakukan transfer dari saldo GoPay ke DANA. 

Meskipun sudah tidak asing dalam proses top-up bahkan dianggap biasa, namun masih ada yang belum mengetahuai cara transfer ini dan ternyata ada beberapa langkah-langkah khusus yang perlu diperhatikan.

BACA JUGA:Butuh Dana Cepat, di GoPay Pinjam Aja, Bisa Cair Hingga Rp15 Juta Tanpa Ribet, Terbukti Aman dan Resmi OJK

Bagi yang belum mengetahui caranya, Inilah langkah- langkah Transfer GoPay ke DANA berikut ini:

1. Buka aplikasi Gojek dan pilih opsi Bayar di beranda utama.

2. Pilih Ke Rek. Bank dan opt untuk transfer instan ke rek. baru.

3. Pilih bank tujuan yang sesuai dengan rekening pada kode virtual DANA Anda.

4. Masukkan kode virtual DANA ke dalam kolom nomor rekening dan lakukan verifikasi.

5. Isikan nominal yang ingin Anda transfer, dan ikuti petunjuk hingga transaksi selesai.

Dengan artikel ini, kalian dapat mengerti serta cara menggunakan aplikasi DANA dan melakukan transfer GoPay ke DANA. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: