Pesan Mbah Moen : Ada Tiga Kebiasaan Manusia yang Dianggap Lumrah, Tapi Bisa Membuat Rezeki Seret, Apa Saja?

Pesan Mbah Moen : Ada Tiga Kebiasaan Manusia yang Dianggap Lumrah, Tapi Bisa Membuat Rezeki Seret, Apa Saja?

Pesan Mbah Moen : Ada Tiga Kebiasaan Manusia Yang Dianggap Lumrah, Tapi Bisa Membuat Rezeki Seret. Apa Saja?--

RADARUTARA.ID - Mbah moen merupakan seorang ulama karismatik yang banyak meninggalkan amalan-amalan baik kepada kita, Tidak diragukan lagi apabila kita mengamalkannya maka kita akan mendapatkan manfaat yang luar biasa dari.

Pada kali ini kita akan membahas tentang kebiasaan-kebiasaan yang bisa membuat rezeki menjadi serat, lantas kebiasaan Apakah yang dimaksud oleh Mbah moen sehingga membuat Rizki seseorang menjadi sulit dan hidupnya menjadi susah.

Kebiasaan yang satu ini jika dilihat memang terlihat sepele, akan tetapi siapa yang menyangka bahwasanya kebiasaan ini akan membuat rezeki menjadi seret.

Kebiasaan tersebut adalah ketika tidak mengucapkan salam saat masuk rumah, oleh sebab itulah Mbah muen sangat menegaskan kepada kita untuk senantiasa mengucapkan salam saat memasuki rumah.

BACA JUGA:Gampang Dapat Pekerjaan, Begini Prospek Kerja Jurusan Teknik Industri, Paling Banyak Dicari dan Gajinya Besar

Mbah moen mengajarkan Jika di rumah itu ada orang maka ucapkan salam sebanyak satu kali, Namun apabila rumah tersebut tidak ada orang maka ucapkanlah salam juga untuk diri sendiri.

Sambil berjalan ke rumah bacalah surah al-ikhlas sebanyak satu kali. Selain kebiasaan tidak mengucap salam saat masuk rumah, ada juga kebiasaan lain yang membuat rezeki menjadi terhambat. yaitu tidak menutup aurat jika makan, minum, dan menghitung uang.

Dalam hal ini mbahmu yang mengajarkan kita untuk senantiasa menutup aurat baik itu ketika sedang menghitung uang, makan, ataupun minum.

Jangan sampai kita melakukan hal tersebut dengan keadaan aurat terbuka, sebab makanan yang kita makan, minuman yang kita minum, dan uang yang kita peroleh itu merupakan rizki dari Allah subhanahu wa ta'ala. 

BACA JUGA:Tangan Kanan Dewa Cai Shen, Ini 4 Shio Diprediksi Sukses Dunia Akhirat

Kebiasaan lainnya yaitu meludah di jendela ataupun di depan pintu juga akan menghalangi rezeki yang kita peroleh. Juga menganjurkan kepada kita agar tidak meludah di depan pintu dan jendela pada hal tersebut karena pintu adalah akses keluar masuknya rumah sehingga harus dijaga kebersihannya.

Demikianlah tadi beberapa ulasan yang dapat membuat Rizki seorang menjadi serat.

Dalam hidup kita harus senantiasa bersyukur atas segala nikmat dan rezeki yang diberikan Allah kepada kita, sebab dengan rasa syukur tersebut Allah akan senantiasa menganugerahkan rezekinya kepada hamba-hambanya yang bersyukur.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: