Ternyata Ini Penyebab Mobil Honda Brio Laris Manis di Pasaran

Ternyata Ini Penyebab Mobil Honda Brio Laris Manis di Pasaran

Ternyata Ini Penyebab Mobil Honda Brio Laris Manis--

RADARUTARA.ID - Mobil Honda Brio memang selalu laris manis di pasaran, saat ini pun salah satu mobil andalan Honda tersebut telah mengalami Facelift atau penyegaran sehingga ditargetkan bakal mendongkrak penjualan mobil dipasaran. 

Berikut ini beberapa alasan mobil Honda Brio Laris Manis Di Pasaran :

1. Bahan Bakar Sangat Irit

Alasan pertama mobil ini selalu laris di pasaran adalah mobil yang masuk dalam kategori irit dalam pemakaian bahan bakar.

Bagaimana tidak Mobil Honda Brio dalam perjalanan luar kota mampu memempuh jarak 21,1 KM dengan hanya,menggunakan 1 Liter bahan bakar minyak (BBM). Sedangkan untuk perjalanan dalam kota Honda Brio dengan BBM 1 liter dapat menempuh jarak hingga 14,2 KM.

BACA JUGA:Keutamaan Surat Al Waqiah, Baca Setiap Malam, Maka Kamu Tidak Akan Pernah Miskin

2. Mesin yang Bertenaga

Alasan selajutnya adalah mesin yang bertenaga, Honda Brio sendiri mempuyai dapur pacu yang tidak sembarangan ia dibekali mesin  i-VTEC SOHC berkapasitas 1.198 cc. Dengan mesin canggih tersebut Honda Brio di katakan mampu menembus kecepatan hingga 150-157 KM per jam.

 

3. Desain Gagah dan Sporty

Honda Brio juga memiliki desain yang gagah dan Sporty, hal ini pula membuat mobil Honda Brio disukai oleh semua kalangan. Dengan tampang tersebut pula mobil Honda Brio juga sangat percaya diri jika diadu dengan para kompetitornya.

BACA JUGA:Kamu Penikmat Senja, Amalkan Kumpulan Dzikir Petang Anti Galau Ini, Insya Allah Rezeki Pagimu Mengalir Deras

4. Harga Bekas yang Tinggi

Yang membuat mobil Honda Brio selalu laris manis di pasaran adalah harga jualsekennya  yang selalu tinggi, hal ini disebabkan mobi Honda biro mempunyai pasar yang sanga luas .

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: