Ulang Tahun, Padang Jaya Gelar Aneka Lomba Bertabur Hadiah

PADANG JAYA RU.ID - Guna memeriahkan HUT ke-30, Kecamatan Padang Jaya Kabupaten Bengkulu Utara menggelar rangkaian perlombaan bersama masyarakat. Camat Padang Jaya, Maman Suherman, saat membuka acara menyebutkan, dalam ulang tahun Kecamatan Padang Jaya kali ini, mengangkat tema memajukan ekonomi kerakyatan yang adil dan sejahtera. \"Ini merupakan agenda tahunan yang biasa kita lakukan setelah pandemi dan di ulang tahun yang ke-30 ini, Kecamatan Padang Jaya secara bertahap mengalami kemajuan di bidang infrastruktur dan pariwisata,\" ujarnya. Camat menjelaskan, serangkaian kegiatan untuk memeriahkan hari jadi, panitia telah mengagendakan perlombaan diantaranya futsal, senam, tenis meja, bulu tangkis, snipper, paduan suara, merangkai bunga, terahir lomba tumpeng. \"Mari menjunjung sportifitas disetiap perlombaan dikarena kegiatan yang diikuti desa-desa ini, untuk menjalin silaturahmi antar desa dan masyarakat,\" pungkasnya. Dalam kesempatan yang sama, Maman berharap di hari ulangtahun yang ke-30, masyarakat Padang Jaya semakin solid dan berkemajuan. (sir1)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share:
- 1 Kreasi Es Jelly yang Cocok Menjadi Teman Saat Berbuka Nanti dan Pastinya Mudah Dibuat
- 2 Tips Mudah Membersihkan Setrika yang Gosong dan Lengket, Pasti Ampuh!
- 3 Takjil Favorit Banyak Orang, Ini Perbedaan Es Buah dan Sop Buah
- 4 Jangan Sekedar Jadi Cemilan, Kamu Bisa Kreasikan Kurma Menjadi Ide Takjil yang Lezat
- 5 Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Utara Disambut Prosesi Adat Rejang Usai Pidato Perdana
- 1 Kreasi Es Jelly yang Cocok Menjadi Teman Saat Berbuka Nanti dan Pastinya Mudah Dibuat
- 2 Tips Mudah Membersihkan Setrika yang Gosong dan Lengket, Pasti Ampuh!
- 3 Takjil Favorit Banyak Orang, Ini Perbedaan Es Buah dan Sop Buah
- 4 Jangan Sekedar Jadi Cemilan, Kamu Bisa Kreasikan Kurma Menjadi Ide Takjil yang Lezat
- 5 Bupati dan Wakil Bupati Bengkulu Utara Disambut Prosesi Adat Rejang Usai Pidato Perdana