BPN Tawarkan Program Redistribusi ke Desa Penyangga

MARGA SAKTI SEBELAT RU - Tim BPN BU telah melaksanakan penyuluhan door to door ke tiga desa penyangga PT Agricinal yakni Desa Suka Negara, Desa Suka Medan dan Desa Suka Merindu Kecamatan Marga Sakti Sebelat (MSS) Selasa kemarin. Dalam penyuluhan tersebut, BPN BU menawarkan pembuatan sertifikat melalui program Redistribusi yang dikhususkan kepada lahan perkebunan masyarakat yang telah diinclavekan oleh PT Agricinal. Diakui Kades Suka Medan, Matruni melalui Sekdes, Gawardi, SH, penyuluhan program redistribusi ini bukan terkait perpanjangan izin HGU PT Agricinal. Namun, kata dia, penyuluhan yang dilakukan BPN BU, fokus pada penawaran program pembuatan sertifikat untuk masyarakat yang lahan perkebunannya, sudah diinclavekan oleh PT Agricinal. Secara tekhnis, diungkapkan Gawardi, aturan main dalam pembuatan sertifikat lewat program redistribusi ini. Setiap persil yang dikeluarkan BPN hanya menampung 1 hektar lahan tapi, setiap satu nama, bisa membuat maksimal 5 sertifikat. Bersambung.......... (Baca selengkapnya di Surat Kabar Harian Radar Utara, edisi Selasa, 17 Februari 2021) Atau berlangganan E-Paper Radar Utara melalui LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share:
- 1 6 Game Penghasil Uang Tanpa Iklan yang Bisa Dicairkan Langsung ke DANA, Terbukti Aman dan Menguntungkan!
- 2 Apa Saja Hal yang Harus Dihindari Setelah Melakukan Infus Whitening?
- 3 Bikin Otak Encer sampai Tua, Ini 7 Asupan Makanan Anti Pikun
- 4 Bikin Emak-emak Resah, Pertamina Jamin Stok di Bengkulu Utara Aman
- 5 LPG Langka di Pasaran, Ini Penjelasan Bupati Bengkulu Utara
- 1 6 Game Penghasil Uang Tanpa Iklan yang Bisa Dicairkan Langsung ke DANA, Terbukti Aman dan Menguntungkan!
- 2 Apa Saja Hal yang Harus Dihindari Setelah Melakukan Infus Whitening?
- 3 Bikin Otak Encer sampai Tua, Ini 7 Asupan Makanan Anti Pikun
- 4 Bikin Emak-emak Resah, Pertamina Jamin Stok di Bengkulu Utara Aman
- 5 LPG Langka di Pasaran, Ini Penjelasan Bupati Bengkulu Utara