Minggu Depan, Nakes Terima Vaksin Kedua

KETAHUN RU - Kepala Puskesmas Ketahun, Sinarilah, S.KM memastikan, tahapan pemberian vaksin Covid-19 kepada tenaga kesehatan (Nakes) di lingkungan wilayah kerjanya di tahap pertama telah berjalan sukses. Dijadwalkan kembali, kata Sinarilah, para Nakes akan kembali menerima vaksin tahap kedua pada minggu depan. \"Alhamdulillah pemberian vaksin tahap pertama berjalan sukses. Minggu depan, kita jadwalkan kembali untuk pemberian vaksin tahap kedua. Fokus pemberian vaksin masih ke Nakes,\" terangnya. Lebih jauh Sinarilah, menjelaskan. Setelah pemberian vaksin kepada Nakes usai. Pemerintah akan melanjutkan pemberian vaksin kepada pejabat publik seperti TNI, Polri, Camat, Kades dan pejabat publik lainnya. \"Setelah Nakes, baru kita lanjutkan ke pemberian vaksin ke pejabat publik,\" tandasnya.(sig)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share:
- 1 6 Game Penghasil Uang Tanpa Iklan yang Bisa Dicairkan Langsung ke DANA, Terbukti Aman dan Menguntungkan!
- 2 Apa Saja Hal yang Harus Dihindari Setelah Melakukan Infus Whitening?
- 3 Bikin Otak Encer sampai Tua, Ini 7 Asupan Makanan Anti Pikun
- 4 Bikin Emak-emak Resah, Pertamina Jamin Stok di Bengkulu Utara Aman
- 5 LPG Langka di Pasaran, Ini Penjelasan Bupati Bengkulu Utara
- 1 6 Game Penghasil Uang Tanpa Iklan yang Bisa Dicairkan Langsung ke DANA, Terbukti Aman dan Menguntungkan!
- 2 Apa Saja Hal yang Harus Dihindari Setelah Melakukan Infus Whitening?
- 3 Bikin Otak Encer sampai Tua, Ini 7 Asupan Makanan Anti Pikun
- 4 Bikin Emak-emak Resah, Pertamina Jamin Stok di Bengkulu Utara Aman
- 5 LPG Langka di Pasaran, Ini Penjelasan Bupati Bengkulu Utara