Manasik Haji Dilakukan 10 Kali
KEPAHIANG RU – Sebanyak 110 Calon Jamaah Haji (CJH) Kabupaten Kepahiang yang akan diberangkatkan tahun 2019 ini, dipastikan akan menjalani Manasik Haji dimana pelaksanaannya telah dijadwalkan pihak Kemenag Kepahiang. Dalam pelaksanaannya, seluruh CJH akan mengikuti Manasik haji sebanyak 10 kali. Hal ini disampaikan Kepala Kantor Kemenag Kepahiang, Drs. H. Mulya Hudori, M.Pd, melalui Kasi Penyelenggara Haji dan Umroh, Lukman S.Ag, MM \"Manasik haji ini akan dilakukan sebanyak 10 kali, untuk pelaksanaannya sebelum pemberangkatan,\" ungkapnya. Ditambahkannya, mengenai Manasik Haji tersebut, akan digelar baik di tingkat kecamatan dan tingkat kabupaten. \"Jadi sebanyak 10 kali Manasik Haji yang akan diikuti seluruh CJH, dimana sebanyak 8 kali dilaksanakan di masing-masing KUA dan 2 kali Manasik Haji di tingkat kabupaten,\" singkatnya. (drv)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share:
- 1 5 Rekomendasi Sunscreen Waterproof Terbaik untuk Anak
- 2 Cara Mengatasi Wajah Belang dengan Bahan Alami, Terbukti Efektif!
- 3 Dijamin Aman, Ini Kandungan Skincare yang Boleh Dipakai Saat Hamil
- 4 HGN 2024, Besok PGRI Padang Jaya Gelar Lomba Antar Guru
- 5 FMBP Pastikan Aksi Blokade Tak Ganggu Aktivitas Sekolah dan Suplai BBM, Sosri: Portal Hanya Fokus Jalan Pabrik
- 1 5 Rekomendasi Sunscreen Waterproof Terbaik untuk Anak
- 2 Cara Mengatasi Wajah Belang dengan Bahan Alami, Terbukti Efektif!
- 3 Dijamin Aman, Ini Kandungan Skincare yang Boleh Dipakai Saat Hamil
- 4 HGN 2024, Besok PGRI Padang Jaya Gelar Lomba Antar Guru
- 5 FMBP Pastikan Aksi Blokade Tak Ganggu Aktivitas Sekolah dan Suplai BBM, Sosri: Portal Hanya Fokus Jalan Pabrik