Resep Puding Buah Segar untuk Menu Buka Puasa yang Sehat dan Bergizi

Senin 17-03-2025,10:37 WIB
Reporter : Lia Junita
Editor : Septi Maimuna

• 900 ml air

Cara Membuat Puding Buah:

1. Siapkan Cetakan

Pertama, siapkan loyang atau cetakan puding yang sesuai dengan ukuran yang diinginkan. 

2. Tata Buah

Potong-potong buah sesuai selera, lalu susun buah-buahan tersebut secara acak di dalam cetakan.

Kombinasi warna dan bentuk buah akan memberikan tampilan yang menarik dan menggugah selera.

3. Membuat Agar-Agar

Dalam sebuah panci, panaskan air, gula pasir, dan agar-agar. Aduk perlahan hingga larutan agar-agar mendidih dan gula larut sempurna.

Setelah itu, biarkan larutan sedikit menghangat agar tidak terlalu panas saat dituangkan ke dalam cetakan.

4. Tuang Larutan Agar-Agar

Tuangkan larutan agar-agar secara perlahan ke dalam cetakan yang sudah berisi buah-buahan.

Usahakan untuk menuangkan sedikit demi sedikit agar buah tidak bergerak dan tetap rapi di dalam puding.

5. Dinginkan

Setelah puding selesai dituang, masukkan cetakan ke dalam kulkas dan biarkan selama beberapa jam hingga puding mengeras dan set.

Nikmati Puding Buah Segar

Kategori :