2. Gunakan tusuk gigi
Caranya, Tusukkan tiga buah tusuk gigi pada bagian ujung buah alpukat. Letakkan di dalam suhu ruang salam selama dua hari.
Daripada memeram alpukat dengan tisu, teknik tusuk gigi ini dinilai lebih gampang dan efektif.
Setelah disimpan selama dua hari, buah alpukat akan matang dengan sendirinya.
Namun Sayangnya tingkat kematangan alpukat dengan teknik tusuk gigi ini kurang merata.
Kulit buah bagian tepi umumnya masih berwarna hijau, walaupun daging alpukat tidak lagi keras.
Jadi, dengan ikuti tips ini, alpukat milik kamu dijamin matang dengan sempurna.
Tak ada lagi alpukat yang mengkal ataupun kematangan.*