ARGA MAKMUR, RADARUTARA.ID - Setelah ditunggu tunggu, akhirnya KPU Bengkulu Utara merilis hasil real count melalui website Info Pemilu 2024 pada perhitungan suara Caleg DPRD Bengkulu Utara Dapil II Kecamatan Padang Jaya, Giri Mulya dan Air Padang.
Berikut ini perolehan sementara dengan progres 12 Tempat Pemungutan Suara (TPS) dengan total keseluruhan 155 TPS atau persentase 7,74 persen
Partai Kebangkitan Bangsa
Perolehan Suara : 40
Perolehan Suara Total : 332
Calon Legislatif Jumlah Suara
1. DWI TANTO, A.Md.Ak, 235 suara
2. HOBI YANTO, 38 suara
3. SITI NUR KAYAH, S.Hut, 10 suara
4. SUMIATI, 6 suara
5. SALIM, S.Pd.I, 3 suara
Partai Gerakan Indonesia Raya
Perolehan Suara : 30
Perolehan Suara Total :154