Tak Perlu Obat, Begini Cara Alami Mengatasi Darah Rendah, Nomor 5 Bisa Sekalian Bikin Langsing

Sabtu 27-01-2024,19:52 WIB
Reporter : Fauziah Rahimi
Editor : Septi Maimuna

Makan dengan porsi kecil dan frekuensi lebih sering akan membantu mengatasi darah rendah. Porsi makan lebih kecil dapat membantu dalam mencegah penurunan tekanan darah yang berhubungan dengan makan besar dan berat.

BACA JUGA:6 Zodiak Paling Menonjol dan Menarik Perhatian Pasangan Karena Aura Misteriusnya

6. Hindari perubahan posisi mendadak

Perubahan posisi secara mendadak memicu gejala tekanan darah rendah. Contohnya, dari duduk ke posisi berdiri akan merasakan kepala pening hingga memiliki risiko pingsan.

Pada kasus ini, jantung tidak cukup memompa darah secara cepat lantaran perubahan posisi tubuh yang mendadak.

7. Pakai kaos kaki kompresi

Kaos kaki kompresi busa mengurangi jumlah darah yang terjebak pada kaki dan tungkai. Kaos kaki kompresi juga umumnya digunakan untuk meredakan tekanan serya nyeri yang berkaitan dengan varises.*

Kategori :