3. Menjaga Kesehatan Mulut dan Gigi
Kandungan antioksidan didalam teh bisa membunuh bakteri dalam mulut yang mampu mengatasi berbagai masalah dalam gigi dan mulut hingga menghilangkan bau mulut.
4. Mencegah Kangker
Kandungan antioksidan pada teh mampu menangkal radikal bebas yang bisa menyebabkan kerusakan pada sel dan menjadi kanker.
5. Mengatasi Stres
Dalam teh terkandung asam amino L-theanine yang bisa menurunkan stres, rutin mengkonsumsi teh mampu menurunkan hormon kortisol yang menjadi hormon penyebab stres.*