Sebagaimana hadis dari Imam Bukhari dan Imam Muslim yang menyebut bahwa Rasulullah beribadah kurban 2 ekor domba yang bersih dan memiliki tanduk yang bagus.
Itulah 9 amalan sunnah yang dapat dikerjakan pada saat Hari Raya Idul Adha. Semoga bisa diamalkan ya.*