ARGA MAKMUR RU - Sebanyak 50 anggota pasukan pengibar bendera (Paskibra) yang telah lulus seleksi dari Purna Paskibra Indonesia (PPI) Kabupaten Bengkulu Utara (BU), Kamis (13/8) kemarin mulai melakukan latihan perdana yang dipusatkan di halaman Pemkab BU. Ketua PPI BU, Peltu Partono menerangkan, pihaknya sengaja menerjunkan semua anggota Paskibra tahun 2020 yang berjumlah 50 orang, dengan tujuan untuk menumbuhkan semangat dari semua anggota. Bersambung............ (Baca selengkapnya di Koran Harian Radar Utara edisi Jumat 14 Agustus 2020)
Berlatih, PPI BU Seleksi Petugas Paskibra
Jumat 14-08-2020,10:03 WIB
Editor : Redaksi
Kategori :